icon
Rumah 123
Tersedia di App Store & Google Play
 Filter
1
 Filter
 Harga
 Kamar Tidur
 Periode Sewa
 Kondisi Perabotan
Kondisi Perabotan

Furnished
Semi Furnished
Unfurnished
Urutkan

Kamar Tidur

Periode Sewa

Apartemen Disewakan di Malang

Menampilkan 1-20 dari total 101 properti

Tanya Banyak Properti
Baru
bulk-inquiry-banner

Permintaan Berhasil

Kamu akan dihubungi oleh tim Rumah123 untuk konsultasi seputar KPR

Simulasi Cicilan KPR

Harga Properti

Uang Muka

0%50%
Angsuran/bulan
Berdasarkan suku bunga terendah di Rumah123
Data Berhasil Terkirim

Kamu akan terhubung dengan Tim Rumah123 untuk konfirmasi data

Gambaran Umum Tentang Malang

Malang adalah kota yang terletak di Provinsi Jawa Timur. Kota Malang menjadi kota terbesar kedua di Jawa Timur setelah Surabaya, dan kota terbesar ke-12 di Indonesia. Malang ini dikenal sebagai kota pendidikan karena terdapat berbagai perguruan tinggi terbaik di dalamnya, misalnya saja Universitas Brawijaya, Universitas Negeri Malang, UIN Maulana Malik Ibrahim, dan Politeknik Negeri Malang. Karena itu, setiap tahunnya Kota Apel kedatangan ribuan mahasiswa baru dari berbagai daerah. Berkaitan dengan hal tersebut, tak ayal kebutuhan tempat tinggal terutama sewa apartemen Malang kian meningkat. Selain melanjutkan studi, kota ini kerap kali menjadi tempat berlabuh para pencari kerja.

 

Kota Malang memiliki perekonomian yang maju dan majemuk. Kota ini merupakan kawasan ekonomi yang disorot oleh Pemprov Jawa Timur. Perekonomian Kota Malang sendiri ditunjang dari berbagai sektor, di antaranya industri, jasa, perdagangan, dan pariwisata. Salah satu sektor yang menyumbang pendapatan paling tinggi adalah perdagangan. Kota ini juga cukup terkenal dengan salah satu perusahaan rokok ternama, yaitu Bentoel. Jika berbicara soal urusan infrastruktur dan fasilitas di Malang, tidak perlu diragukan lagi karena pemerintah sudah mengembangkan sarana dan prasarana di kota ini dengan baik. Di sini, tersedia berbagai fasilitas umum meliputi mal, sekolah, universitas, pasar, rumah sakit, dan tempat wisata. Berkaitan dengan hal tersebut, tentunya Malang menjadi salah satu opsi terbaik untuk menetap. Sebagai informasi, apabila tertarik sewa apartemen Malang, harga yang ditawarkan tidak terlalu mahal dan masih ramah kantong. Menurut data Rumah123, harga sewa apartemen di Malang per bulannya mulai dari Rp3 juta hingga Rp4 juta. Sementara, harga sewa per tahunnya mulai dari Rp35 juta hingga Rp42 juta.

 

Tips Sewa Apartemen Malang

 

  • 1. Tentukan bujet sewa yang sesuai dengan kondisi finansial Anda.
  • 2. Lakukan riset apartemen secara online untuk membandingkan kelebihan dan kekurangan.
  • 3. Hubungi pemilik atau agen untuk ajukan pertanyaan penting seputar sewa.
  • 4. Lakukan survei langsung ke lokasi apartemen untuk memeriksa kondisi fisiknya.
  • 5. Buat kesepakatan tertulis atau perjanjian sewa yang mencakup semua detail penting.
  • 6. Cari apartemen dengan akses transportasi mudah untuk menghemat biaya transportasi.
  • 7. Pilih apartemen dengan fasilitas yang sesuai kebutuhan.
  • 8. Perhatikan biaya tambahan seperti listrik, air, dan perawatan apartemen.
  • 9. Terapkan gaya hidup hemat untuk mengelola pengeluaran dengan bijak.
Gagal menyimpan properti
Silahkan login/register untuk menyimpan properti lebih banyak