OK
logo rumah123
logo rumah123
download-app-hamburgerAdvertise Here
KPR
Panduan

Tentang Saya

Setelah lulus dari Unpad pada tahun 2018, Shandy Pradana menjadi content writer untuk berbagai niche tulisan. Secara spesifik menyukai ranah sains, budaya populer, dan filsafat. Sekarang, ia menjadi penulis Panduan Rumah123.com. Selain menulis tentang pengalaman KPR, arsitektur, dan ulasan properti, Shandy juga tertarik dengan gaya hidup minimalis.

12 Desain Dapur Minimalis 3x2 Terbaru, Estetis dan Hemat Tempat

12 Desain Dapur Minimalis 3x2 Terbaru, Estetis dan Hemat Tempat

Foto: Jewson Desain dapur minimalis 3×2 semakin dilirik oleh banyak orang, salah satunya alasannya karena keterbatasan ruang. Penting untuk diketahui, rumah mungil di perkotaan membutuhkan penataan ruang yang efisien, agar hunian tidak semakin sempit. Selain ruang tengah, dapur adalah ruangan lainnya yang mendapatkan treatment tersebut. Tentunya, penataan ini tidak boleh dilakukan sembarangan. Sebagai inspirasi, simak…

10 Desain Lemari Pakaian Minimalis Modern untuk Kamar Tidur Terbaru 2025

10 Desain Lemari Pakaian Minimalis Modern untuk Kamar Tidur Terbaru 2025

Lemari adalah perabot rumah tangga yang biasanya diletakkan di dalam kamar. Salah satu produk mebel ini biasanya berukuran besar karena kerap digunakan untuk menyimpan pakaian dan barang lainnya. Saat ini, ada banyak beragam model lemari yang dijual di pasaran. Namun, dari banyaknya produk yang ada, salah satu desain lemari yang tetap banyak dicari bergaya minimalis…

12 Inspirasi Desain Ruang Bermain Anak di Rumah yang Nyaman dan Sederhana

12 Inspirasi Desain Ruang Bermain Anak di Rumah yang Nyaman dan Sederhana

Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk memanfaatkan ruangan yang tidak terpakai di dalam rumah, salah satunya adalah dengan menjadikannya sebagai ruang bermain anak. Ide tersebut bisa diterapkan pada hunian yang ditinggali oleh keluarga dengan anak usia dini.  Menyediakan space khusus untuk anak-anak bermain tentu bisa memberi banyak dampak positif bagi tumbuh kembang anak. Pasalnya,…

7 Inspirasi Desain Apartemen 1 Kamar dengan Gaya Skandinavia

7 Inspirasi Desain Apartemen 1 Kamar dengan Gaya Skandinavia

Apartemen 1 kamar dengan gaya Skandinavia menjadi pilihan populer bagi mereka yang menginginkan hunian minimalis, tetapi tetap nyaman dan estetis. Dengan desain yang mengutamakan kesederhanaan, pencahayaan alami, serta penggunaan warna-warna netral, gaya ini mampu menciptakan atmosfer yang hangat dan menenangkan. Elemen utama dari desain Skandinavia adalah kombinasi material alami seperti kayu dengan palet warna putih,…

5 Konsep Apartemen yang Paling Diminati Masyarakat Urban

5 Konsep Apartemen yang Paling Diminati Masyarakat Urban

Keterbatasan lahan menjadi salah satu permasalahan tersendiri di kota-kota besar Indonesia. Ditambah dengan lonjakan penduduk yang makin tinggi, membuat masyarakat perkotaan kesulitan mencari tempat tinggal. Hal ini menjadi salah satu alasan banyak orang mengalihkan opsi tempat tinggal mereka dari rumah ke apartemen. Jadi, tak heran kalau apartemen mulai menjadi tren di kalangan generasi muda yang…

7 Desain Kamar Monokrom Minimalis yang Estetik dan Modern

7 Desain Kamar Monokrom Minimalis yang Estetik dan Modern

Desain kamar monokrom sedang digandrungi belakangan ini. Pasalnya, penggunaan warna yang senada mampu memberikan kesan estetis pada ruangan.  Sebelum membahas lebih jauh mengenai desain kamar monokrom, kamu perlu tahu bahwa warna monokrom tidak terbatas pada dua warna antara hitam dan putih.  Monokrom dapat diartikan sebagai satu warna. Dalam kaitannya dengan karya seni, monokrom adalah karya…

10 Tips Merancang Rumah Anti Maling yang Wajib Diketahui

10 Tips Merancang Rumah Anti Maling yang Wajib Diketahui

Meski sangat penting, banyak orang yang abai untuk merancang rumah anti maling. Padahal, hal tersebut dapat mencegah kawanan maling menerobos rumah secara mudah. Terlebih saat ini, modus kejahatan terbilang makin beragam, termasuk yang memanfaatkan teknologi. Karena itu, kita sebagai pemilik rumah harus lebih pintar dengan menerapkan konsep rumah anti maling yang mutakhir. Lantas, bagaimana cara…

Mau Beli Rumah Bebas PPN? Begini Syarat dan Ketentuannya!

Mau Beli Rumah Bebas PPN? Begini Syarat dan Ketentuannya!

Kabar baik bagi Anda yang ingin membeli rumah di tahun ini, karena pemerintah kembali meluncurkan insentif rumah bebas PPN tahun 2024.

Beli Properti Dapat Cashback Total Ratusan Juta? Begini Caranya!

Beli Properti Dapat Cashback Total Ratusan Juta? Begini Caranya!

Kabar gembira bagi kamu yang ingin membeli hunian maupun properti baru! Pasalnya, saat ini sedang berlangsung promo cashback total hingga ratusan juta rupiah dari Rumah123 untuk proyek Sinarmas Land. Promo ini bisa dipertimbangkan sebagai solusi untuk membeli properti dengan harga terjangkau. Lalu, apa saja syarat dan ketentuan untuk mendapatkannya? Syarat dan Ketentuan Promo Cashback dari…

5 Rekomendasi Apartemen Dekat Stasiun Bandung Mulai 600 Jutaan

5 Rekomendasi Apartemen Dekat Stasiun Bandung Mulai 600 Jutaan

Foto: Landmark Residence Mencari hunian nyaman dan strategis di Kota Bandung? Bisa cek rekomendasi apartemen dekat Stasiun Bandung di sini. Lokasi strategis adalah salah satu kunci kenyamanan dalam mencari tempat tinggal. Karena itu, tidak heran apabila banyak masyarakat yang mengincar rumah tapak atau apartemen di dekat infrastruktur penting seperti stasiun maupun bandara. Hal serupa juga…

5 Rekomendasi Rumah dekat MRT Jakarta beserta Keunggulannya

5 Rekomendasi Rumah dekat MRT Jakarta beserta Keunggulannya

Rumah dekat MRT bisa jadi pilihan bagi Anda yang ingin memiliki gaya hidup dinamis di tengah hiruk-pikuk kota metropolitan. Mirip dengan apartemen dekat MRT, hunian satu ini bisa memberikan banyak keunggulan bagi pemakai transportasi publik. Keunggulan yang dimaksud mulai dari aksesibilitas yang mudah, terhindar dari kemacetan, sampai mengurangi tingkat stres. Lalu, ada berapa banyak perumahan dekat…

13 Cara Membangun Rumah Ramah Lansia yang Nyaman dan Aman

13 Cara Membangun Rumah Ramah Lansia yang Nyaman dan Aman

Konsep rumah ramah lansia memang terdengar asing di benak sebagian masyarakat Indonesia. Padahal, konsep hunian satu ini penting untuk menyokong kehidupan para orang tua. Istilah rumah ramah lansia mencakup desain hunian, lingkungan, dan gaya hidup yang disesuaikan untuk lansia. Disebut juga active senior living, konsep ini bertujuan untuk mengatasi masalah penuaan seperti keterbatasan mobilitas dan…